05 Januari 2014

"33 Tokoh Sastra Indonesia Paling Berpengaruh"*

Berikut adalah nama-nama sastrawan yang berpengaruh dalam kesusastraan Indonesia sejak tahun 1900. Nama-nama ini disebut dalam sebuah buku terbitan KPG dengan judul yang sama*.
1. Kwee Tek Hoay
2. Marah Rusli
3. Muhammad Yamin
4. HAMKA
5. Armijn Pane
6. Sutan Takdir Alisjahbana
7. Achdiat Karta Mihardja
8. Amir Hamzah
9. Trisno Sumardjo
10. H.B. Jassin
11. Idrus
12. Mochtar Lubis
13. Chairil Anwar
14. Pramoedya Ananta Toer
15. Iwan Simatupang
16. Ajip Rosidi
17. Taufik Ismail
18. Rendra
19. NH. Dini
20. Sapardi Djoko Damono
21. Arief Budiman
22. Arifin C. Noor
23. Sutardji Calzoum Bachri
24. Goenawan Mohammad
25. Putu wijaya
26. Remy Sylado
27. Abdul Hadi W.M.
28. Emha Ainun Nadjib
29. Afrizal Malna
30. Wowok Hesti Prabowo
31. Ayu Utami
32. Helvi Tiana Rosa
33. Denny JA
Sekiranya teman-teman sudah membaca buku tersebut, kita bisa berbagi dan berdiskusi! :)

0 komentar:

Mengenai Saya

Foto saya
Perkenalkan! Saya Nurul Maria Sisilia. Seorang pengajar, penulis, dan pekerja sosial. Saya senang menulis hal menarik yang terjadi di kehidupan sehari-hari. Mari berbincang!

Terjemahkan (Translate)

Rekan

Diberdayakan oleh Blogger.